Skema Sertifikasi Profesi
SS-23-KUALIFIKASI 6 RITEL MODERN-LSP RI-2022
Kualifikasi 6 Ritel Modern
Area Manager / Manajer Area
Persyaratan Dasar:
- Pendidikan minimal S1 atau Memiliki pengalaman kerja minimal 6 tahun di bidang ritel modern
- Memiliki sertifikat pelatihan dalam Bidang Kualifikasi 6 Ritel Modern; atau
- Memiliki surat rekomendasi dari institusi atau surat keterangan keterangan bekerja dari Lembaga tempat bekerja
Biaya: Rp 1.700.000
Unit Kompetensi
-
S.941000.029.02 Melakukan Lobby dan Negosiasi
-
S.941000.030.02 Melaksanakan Community Relations
-
G.46RIT00.049.1 Mendorong Keselamatan Kerja pada Gerai Ritel
-
G.46RIT00.056.1 Merencanakan Tingkat Persediaan Barang
-
G.46RIT00.057.1 Meningkatkan Efektivitas Pasokan (Supply) Merchandising
-
G.46RIT00.058.1 Mengendalikan Kinerja Keuangan Ritel Gerai
-
G.46RIT00.059.1 Mengelola Sistem dan Kapasitas Barang Dagangan (Merchandising) untuk Memenuhi Permintaan
-
G.46RIT00.060.1 Mengelola Proses Visual Merchandising dan Promosi Gerai
-
G.46RIT00.061.1 Mengelola Pemasok (Supplier)
-
G.46RIT00.062.1 Mengelola Fasilitas pada Gerai Ritel
-
G.46RIT00.063.1 Menerapkan Kebijakan dan Prosedur Kepegawaian dalam Gerai Ritel
-
G.46RIT00.064.1 Menentukan Aplikasi Perdagangan Daring (ecommerce) Untuk Meningkatkan Penjualan dan Layanan Ritel
-
G.46RIT00.065.1 Mendorong Pencapaian Target Penjualan Pada Gerai Ritel
-
G.46RIT00.066.1 Membuat Profil Pasar Ritel
-
G.46RIT00.069.1 Mengembangkan Strategi Peningkatan Penjualan Ritel
-
G.46RIT00.070.1 Mengembangkan Budaya Pelayanan Ritel
-
G.46RIT00.071.1 Membuat Perencanaan Strategis Pemasaran Ritel
-
G.46RIT00.072.1 Mengelola Indikator Keuangan dan Kinerja Operasional Ritel
-
G.46RIT00.073.1 Menentukan Model Bisnis Daring (e-business)
-
G.46RIT00.074.1 Memimpin Tim Operasional Ritel
-
G.46RIT00.075.1 Mengelola Proyek Pengembangan Gerai Ritel
-
G.46RIT00.076.1 Mendorong Potensi Laba (Profitability) Bisnis Ritel
-
G.46RIT00.077.1 Memimpin Pengembangan Gerai Ritel